Berlangsungnya Acara Pernikahan Hyun Bin Dan Son Ye Jin

Berlangsungnya Acara Pernikahan Hyun Bin Dan Son Ye Jin

Berlangsungnya Acara Pernikahan Hyun Bin Dan Son Ye Jin – Hyun Bin dan Son Ye-jin telah resmi menikah hari ini, Kamis (31/3). Upacara pernikahan mereka di gelar tertutup pukul 14.00 WIB di the Walkerhill Hotel Aston House, Seoul. Pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-jin di kabarkan dihadiri 200-300 tamu, sebagian besar tamu ialah artis yang adalah sahabat Hyun Bin dan Son Ye-jin.

Baca Juga :  Berkhirnya Hubungan Percintaan Al- Ghazali Dan Alyssa Daguise

Mereka adalah Gong Hyo-jin, Jang Dong-gun, Uhm Ji-won, Song Yun-a, dan Lee Min-jung. Jeon Mi-do dan Kim Ji-hyeon yang sama-sama membintangi Thirty Nine juga hadir menjadi tamu. Tamu undangan lainnya, adalah Gong Yoo, Ko So-young, Seo Jang-hoon, Park Joong-hoon, Park Sol-mi, Sol Kyung-gu, Son Ji-chang, Song Yun-ah, Ahn Sung-ki, Ha Ji-won, Han Jae-seok, Hwang Jung-min, dan masih banyak lagi.

Berlangsungnya Acara Pernikahan Hyun Bin Dan Son Ye Jin

1. Mendapatkan Hadiah Lagu Dari Orang Terdekat

Acara pernikahan Hyun Bin dan Togel Online Son Ye-jin turut di meriahkan dengan lagu-lagu yang di nyanyikan musisi ternama Korea, sekaligus sahabat mereka. Gummy menjadi salah satu yang menyumbangkan suaranya dalam acara tersebut. Istri Jo Jung-suk tersebut menyanyikan lagu Give You My Heart yang menjadi soundtrack Crash Landing On You. Selain Gummy, Kim Bum-soo juga menyanyikan lagu Only You yang di bawakan untuk soundtrack Hyde, Jekyll, and I. Drama tersebut dibintangi Hyun Bin pada 2015. Sedangkan solois Paul Kim juga menyanyikan lagu Every Day, Every Moment dalam pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-jin.

2. Foto Pernikahan

Berita tentang pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-jin, termasuk agensi, dalam beberapa waktu terakhir menutup rapat mengenai pernikahan. Tidak terlalu banyak informasi mengenai pernikahan pasangan artis itu sebelumnya. Tapi agensi merilis dua foto Hyun Bin dan Son Ye-jin beberapa jam pernikahan dimulai. Hyun Bin, dengan rambutnya yang agak panjang dan sebagian tergerai, tampak tersenyum ke arah kamera. Ia mengenakan kemeja putih dan dibalut dengan jas berwarna putih gading dan di padankan bersama celana panjang berwarna sama.

3. Penjagaan Ketat

Pernikahan Hyun Bin dan slot online resmi Son Ye-jin mempunyai pengamanan yang ketat. Menurut foto-foto yang dirilis media lokal, sejumlah petugas keamanan sudah berjaga di depan gerbang lokasi pernikahan. Seperti diberitakan My Daily pada Kamis (31/3), hanya satu jalur yang di buka menuju lokasi pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-jin. Semua orang yang akan masuk wajib menunjukkan bukti kartu undangan kepada penjaga.

Para penjaga akan mengonfirmasi sang tamu dengan daftar undangan yang mereka terima dari pihak Hyun Bin dan Son Ye-jin. Para tamu yang dapat masuk pun di sebut hanya yang benar-benar terdaftar. Oleh sebab itu, banyak bintang besar Korea yang membawa kendaraan sendiri ke acara pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-jin karena manajer tidak dapat mendampingi mereka.